Pelatihan dan Sertifikasi Konsultan dan Ahli Kepabeanan Angkatan VII

29 March 2023 08:30 - 02 April 2023 16:00, Online Class

0 Days
0 Hours
0 Minutes
0 seconds

PENDAHULUAN

 

Pelatihan dan Sertifikasi Konsultan/Kuasa Hukum Kepabeanan dan Cukai merupakan pendidikan yang mempelajari prosedur dan regulasi di bidang Kepabeanan. Tujuan Pelatihan ini secara umum yaitu menyediakan ahli-ahli  kepabeanan  yang sangat dibutuhkan masyarakat usaha khususnya di bidang ekspor impor.

Sedangkan secara khusus, Pelatihan dan Sertifikasi Konsultan/Kuasa Hukum Kepabeanan dan Cukaiini bertujuan untuk mempersiapkan para konsultan hukum yang berpengalaman di bidang kepabeanan serta memiliki kompetensi dalam melakukan pendampingan di pengadilan pajak di bidang kepabeanan. selain itu peserta pelatihan juga dipersiapkan untuk menghadapi ujian Negara Ahli Kepabeanan/Sertifikasi Ahli  Kepabeanan (PPJK) secara sistematis sehingga kelak dinyatakan memiliki pengetahuan dan keterampilan di bidang teknis kepabeanan berdasarkan Undang-Undang Kepabeanan.

Pelatihan yang diselenggarakan selama 5 (lima) hari ini akan dibimbing lngsung oleh narasumber yang ahli di bidangnya masing-masing. Selanjutnya seluruh peserta akan mengikuti ujian sertifikasi di Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Justitia yang telah memperoleh lisensi dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP)

PESERTA YANG DAPAT MENGIKUTI KEGIATAN PELATIHAN INI

Peserta yang dapat mengikuti pelatihan ini adalah Legal Officer Perusahaan nasional/internasional, pengambil kebijakan (CEO, Direktur, dll), Ahli Kepabeanan atau yang ingin mengikuti Ujian Ahli Kepabeanan (PPJK), Corporate Secretary, Advokat, Kuasa Hukum Pengadilan Pajak, Akuntan, Arbiter, Manager, Supervisor, Biro Hukum Pemerintah/Swasta, Pelaku Pasar Modal, Praktisi Hukum, HRD, Akademisi, Mahasiswa dan seluruh pihak yang ingin memperdalam keilmuan tentang Hukum Kepabeanan.

GARIS BESAR MATERI

Pengantar Hukum Kepabeanan
Peran Konsultan Hukum dalam Pendampingan perkara kepabeanan
Tata Laksana Kepabeanan di bidang Impor
Tata Laksana Kepabeanan di bidang Impor
Fasilitas Kepabeanan
Tempat Penimbunan Berikat
Ketentuan Barang Larangan dan Pembatasan
Sanksi Administrasi, Keberatan dan Banding
Sistem Nilai Pabean
Teknis Klasifikasi Barang
Prosedur Penyetoran, Penagihan dan Pengembalian
Strategi beracara di Pengadilan Pajak
Studi kasus

BENEFIT

Modul Pelatihan
Softcopy dan Hardcopy
Alat Tulis
Merchandise
Sertifikat Pelatihan
Sertifikat Kompetensi
Apabila direkomendasikan Kompeten
Rekaman Pembelajaran
Kartu Tanda Anggota (KTA) PKHPKI

MEET THE SPEAKER

BIAYA INVESTASI

Umum
Rp Rp 8.500.000
Member
Rp Rp 7.500.000
Biaya Uji Sertifikasi
Rp Rp 1.500.000

Pembayaran dilakukan via Transfer ke Rekening BCA KCP Duta Merlin No 3083898999 a/n PT Justitia Global Mandiri

INFORMASI LEBIH LANJUT DAN PENDAFTARAN

Details:

Start :
29 March 2023 08:30

End :
02 April 2023 16:00

Cost :
Rp 8.00

Event Categories :
, ,

Organizers :
Justitia Training Center
Perkumpulan Konsultan Hukum Perpajakan dan Kepabeanan Indonesia
LSP Justitia

Venue :
Online Class

Contact :

Office :
(021) 3501108

Contact Person :

Dhea : 0815 9736 977
Tyo : 0857 1188 9511
Syifa : 0811 1021 126
Eldi : 0811 1021 127
Sela : 0811 8114 922
Hadi : 0811 9942 112
Nita : 0811 9951 492 
Rian : 0813 1522 6768

informasi@justitiatraining.co.id
justitia.office@gmail.com